Kategori: Uncategorized
Musyawarah Ranting Muhammadiyah Cireundeu UMJ ke-III Berjalan Semarak dan Khidmat
PRM Gintung – Cirendeu telah sukses selenggarakan Musyawarah Ranting ke-III pada Jumat 23 Agustus 2024 di ruang rapat Gedung Cendekia Universitas Muhammadiyah Jakarta. Kegiatan yang dihadiri oleh Pimpinan Cabang Muhammadiyah Ciputat Timur, Wakil Rektor IV Dr. Septa Candra dan para Read more
Launching Program Tahfizh dan Pendidikan Mahasiswa Qur’ani Bagi Mahasiswa Baru 2023
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarokaatuh Bismillahirrahmanirrahim Apa kabar Maba UMJ 2023 ? Gimana PKKMB dan Masta-nya seru? Seru dong pastinya😁 Eittss tapi tunggu dulu, rangkaian kegiatan buat Mahasiswa Baru UMJ 2023 belum selesai lho.. Ada kegiatan penting yang wajib juga diikuti oleh Read more
Rencana Penerbitan Buku Ajar AIK, LPP-AIK dan Erlangga Agendakan Silaturahim
AIK News – Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LPP-AIK) Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) agendakan pertemuan dengan penerbit buku Erlangga di ruang LPP-AIK UMJ pada hari Senin, 26 September 2022. Pertemuan kali ini, penerbit buku Erlangga menawarkan penerbitan buku Read more
UPP AIK Fakultas Laksanakan Placement Test Mentoring AIK bagi Mahasiswa Baru
AIK News – Mejelang pelaksanaan mentoring Al-Islam dan Kemuhammadiyahan, UPP AIK di setiap Fakultas melaksanakan palcement test AIK terhadp mahasiswa baru. Pelaksanaan placement test ini dilaksanakan di hari yang berbeda-beda di masing-masing fakultasnya, namun masih di pekan yang sama. Dengan Read more
Worksop Smart Al-Qur’an dengan tema “Paradigma Baru Pendidikan Al-Qur’an”
AIK News – Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al-Islam dan Kemuhammadiyah Universitas Muhammadiyah Jakarta (LPP-AIK UMJ) gelar Workshop Smart Al-Qur’an dengan tema Paradigma Baru Pendidikan Al-Qur’an, bertempat di Ruangan Lantai 1 Gedung Perintis dua UMJ (Aula Rektorat Lama UMJ), pada (22/9/2022). Kegiatan Tersebut Read more
Mejelang Tahun Ajaran Baru, Rektor UMJ Minta Pelatihan Mentor AIK Segera Dilaksanakan
AIK News – Rektor UMJ, Dr. Ma’mun Murod, M.Si minta Pelatihan Mentor Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (AIK) dapat segera dilasknakan. Hal tersebut disampaikan Rektor UMJ pada rapat 29 Agustus 2022. Dihadapan peserta rapat, diantaranya terdiri dari Wakil Rektor IV, Ketua dan Read more